Laptops specialist, Review, Tutorials, News, Tips dan Tricks.

Recent Posts

Review Toshiba Libretto W100-1001

Review Toshiba Libretto W100-1001, Harga dan Spesifikasi Toshiba Libretto W100-1001 - Notebook dengan sistem dual touch screen berukuran 7” ini diberi nama resmi Toshiba Libretto W100. Produk inovatif ini dirancang dengan sangat canggih. Layar pertama berfungsi seperti layaknya layar reguler notebook, sedangkan layar kedua berfungsi sebagai keyboard dan navigasi menu yang ditampilkan secara virtual.

Toshiba Libretto W100 memiliki ukuran tak jauh beda dengan smartphone tapi fungsinya sekualitas PC. Anda pun dapat membaca e-book baik dengan memanfaatkan dua layar sekaligus atau salah satu saja. Dengan memanfaatkan dua layar sekaligus serasa membaca buku. Selain itu, secara spesifikasi Toshiba Libretto W100 ini dibagun cukup meyakinkan yakni dengan memanfaatkan prosesor Intel Pentium U5400 (1.20 GHz, 3MB L3 Cache), memiliki memory (RAM) 2 GB DDR3 SODIMM PC-8500, kartu grafis Intel Graphics Media Accelerator HD 729MB, hardisk 62 GB, wireless type IEEE 802.11b, IEEE 802.11g, IEEE 802.11n dan Bluetooth type Bluetooth V2.1 with Enhanced Data Rate, USB 2.0, External Headphone(stereo), Micro SD Card Reader, baterai 8 sel Lithium Ion, dimensi 202 x 123 x 30.7mm, dan memiliki berat 819 gram.

Sistem operasi yang dibundling adalah Windows 7 Genuine Home Premium 32-bit/64-bit, dengan harapan dapat menyasar pengguna lebih banyak. Dengan dimensi yang tidak terlalu besar juga lebih memudahkan dibawa kemana saja bahkan dengan mudah dapat dimasukkan dalam saku jaket. Namun keistimewaan fitur Toshiba Libretto W100 ini tidak dibarengi dengan jumlah produksi. Toshiba merencanakan produksi secara terbatas, bahkan untuk pemasaran kawasan Asia (Indonesia termasuk didalamnya) hanya akan tersedia 1000 unit.
Gambar
Berikut Spesifikasi Toshiba Libretto W100-1001
PA Number
PLW10L-002022
Platform
Notebook PC
Processor Type
Intel Pentium Processor
Processor Onboard
Intel® Pentium® Dual-Core U5400 (1.2 GHz, FSB 800 MHz, L3 Cache 3 MB)
Chipset
Intel® QS57
Standard Memory
2 GB DDR3 SODIMM PC-8500
Max. Memory
2 GB (1 DIMM)
Video Type
Intel® Graphics Media Accelerator HD 729MB (shared)
Display Size
7" WSVGA LED
Dual 7" WSVGA Multi-Touch
Display Max. Resolution
1024 x 600
Display Technology
Clear SuperView LED
Audio Type
Integrated
Speakers Type
Integrated
Floppy Drive
Optional
Hard Drive Type
62 GB SSD
Optical Drive Type
Optional
Modem
Optional
Networking
Optional
Network Speed
Optional
Wireless Network Type
Integrated
Wireless Network Protocol
IEEE 802.11b, IEEE 802.11g, IEEE 802.11n
Wireless Bluetooth
Integrated
Bluetooth V2.1 with Enhanced Data Rate
Keyboard Type
Virtual Keyboard
Input Device Type
Virtual Touch Pad
Slot Provided
Not available
Card Reader Provided
Micro SD
Interface Provided
1x USB 2.0, Audio
Webcamera 1 MP HD Cam with Mic
O/S Provided
Microsoft Windows 7 Home Premium
Battery Type
Rechargeable Lithium-ion Battery
8 Cell
Power Supply
External AC Adapter
Dimension (WHD)
7.95 x 1.2 x 4.84 inch
Weight
819 g
Standard Warranty
1-year Limited Warranty
Bundled Peripherals
Optional

Harga Toshiba Libretto W100-1001
Untuk Update Harga terbaru silahkan lihat pada Link dibawah ini lengkap dengan semua Harga  laptop keluaran terbaru

Itulah sedikit informasi teknologi terbaru tentang "Toshiba Libretto W100-1001U Spesifikasi Harga Review" semoga bermanfaat.




0 comments:

Post a Comment

Review Toshiba Libretto W100-1001